Kali ini Nirwana Group Yogyakarta telah meyelesaikan Proyek Pemasangan Pintu Rolling Door One Sheet Polos di Gembira Loka Zoo, Yogyakarta.
Gembira Loka Zoo merupakan kebun binatang yang berada di Yogyakarta. Berisi berbagai macam spesies dari belahan dunia, seperti orangutan, gajah asia, simpanse, harimau, dan lain sebagainya.
Salah satu produk rolling door unggulan kami adalah Rolling Door One Sheet, dimana pemasangan sheet daun rollling disambung 70 cm per sheet. Selain peminatnya banyak pintu jenis ini memiliki kelebihan tidak berisik saat dibuka maupun ditutup.
Berbeda dengan rolling door pada umumnya yang mana sambungan plat nya masih per slat dan berisik saat dibuka atau ditutup. Pada rolling door one sheet ini sudah dilengkapi dengan peredam suara yang berada disamping kanan dan kiri rolling. Bahan material daun dari besi berkualitas pilihan agar menghasilkan produk yang berkualitas dan pastinya tahan lama.
Sistem pengecatan yang digunakan adalah menggunakan tekhnik powder coating atau dengan cat oven dimana pada daun pintunya sudah dilapisi dengan anti karat.
Berminat dengan produk kami? Silakan kunjungi showroom kami untuk melihat produk kami lebih lanjut.
Nirwana Group Yogyakarta – Pusat pintu industrial steel di Jogja, Solo, Semarang dan sekitarnya.
Alamat : Nirwana Folding Gate & Rolling Door
email :
tommy@nirwana.co
telp :
(0274) 586 187 ( Office / FAX )
081 779 1111 ( XL )
0877 3960 9878 ( XL 2 )
081 128 6668 ( Telkomsel )
085 7298 22222 ( Indosat )